­
My Absurd Life

APA BISA MENJADI KAYA MENDADAK?

January 27, 2022
Seperti pagi pada umumnya, bergegas ke kantor setelah jam menunjukkan waktu 6.50 Waktu Irol Bangun (WIB), ada waktu 5 menit untuk mandi, ritual serah sesajen kepada bumi (boker) dan ganti pakaian yang sudah berbulan-bulan stok pakaian batik itu-itu aja. Yup gue sering telat ke kantor, untungnya ada estimasi keterlambatan 15 menit dari jam 7.00 dan sudah gue manfaatin benar-benar waktu itu.Sesampai di kantor,...

Read More...